Sabtu, 21 Desember 2013

[Review Show 2] Setlist Lagu & MC yg dibawain JKT48 @ #Konser2thJKT48 - 21 Desember 2013 @ Plennary Hall JCC

2 comments
Sebelum Selesai Show 1,, Fans yang tidak nonton Show 1, udah mulai tampak ngantri secara duduk untuk mengantri masuk di Show ke-2 ,, ini dia foto-nya...


Dan setelah beberapa jam Fans JKT48 ngantri di luar,, tak terasa Jam berputar secara cepat dan tibalah malam..

dan Fans JKT48 masuk ke dalam,, langsung di puterin PV2 seperti biasa agan2 / sist ^_^ dari semua single2 JKT48 serta albumnya.,,, Tapi perbedaan dari show ke-2 ini, open gatenya masuknya agak awal di banding show 1 itu agak lama & rame, banyak juga yang telat, tapi kalo show 2 ini, belum Jam 19:00 WIB udah rame banget di banding show 1 Jam 13:00 WIB di dalem nya baru setengah fans yang masuk.

Lagi-lagi seperti yang di jadwalkan Show 2 ini Jam 19:00 wib, agak ngaret juga sama kayak show 1, mungkin faktor memasuki "Waktu Sholat Isya" Jadi menghargai, apalagi kalo kita islam ^_^ .

Dan, show 2 ini dimulai pada Jam 19:30 WIB - agak cepet di banding show 1 telat 1 jam,

dan mulai-lah Show ke-2 ini..

- Kagaena: (Melody)
setelah kagaena di puterin bentar Video dimana Perjalanan JKT48 Team J dari audisi sampe sekarang ini,, Seperti Show 1, ada gelombang dari Fans JKT48 yaitu: Mexican Wave ^_^

Mulai-lah...

M00. Overture
M01. Aitakatta [All Team JKT48: J, KIII & Trainee] - Seifuku Fleur



M02. Baby! Baby! Baby! [All Team JKT48: J, KIII & Trainee] - Seifuku Fleur

MC01. Tema-nya: " Menceritakan Pengalaman serta perjalanan selama kalian 2 tahun di JKT48 "

- Yupi: Awal-nya aku gak terlalu bisa buat nyanyi dan nge MC, semenjak bergabung jadi bisa deh..

- Nabilah: pertama dari aku kepilih jadi member JKT48 ini, aku sangat seneng bisa sampe seperti ini yang bisa konser sebesar ini

- Sendy: dulu cuman penyanyi dangdut tapi skrng sudah jadi member kurus & gendut pun sudah ku alami selama di JKT48 ini

- Jeje: seneng bisa masuk JKT48 ini, dulu sih awalnya pas masuk gua gendutan gitu tapi sekarang, di JKT48 udah mendingan * mungkin banyak latihan dance, kan olahrga tuh XD.. #owner

- Haruka said: Semua memba Cantik,,, tapi aku lebih cantik * huaa haruka mah suka gitu hahah.

- Viny: Awal pertama masuk JKT48 aku sih jujur yah  dekil banget, segala macem gaya rambut, sampe MC aku belajar semua itu, dan sekarang lebih banyak yang aku pelajari

-- (Pemutaran Video dimana JKT48 perdana Theateran di FX ^_^) --

M03. Pajama Drive [Shanju, Rica & Beby]

M04. Junjou Shugi [Sonya, Veranda & Stella] - Back dancernya [Ayana, Gaby, Frieska, Diasta, Cigul, & Sonia]  

-- (Pemutaran Video Audisi Gen 2 JKT48 waktu itu) --

M05. Gokigen Mermaid [All Member Team KIII] - Blue Costume (seifuku dulu kembali di pake)


M06. Kiss Shite Son Shicatta [All Member Team KIII] - Blue Costume (seifuku dulu kembali di pake) s
M07. Hissatsu Teleport [All Member Team J]
M08. Wasshoi J! [All Member Team J]

M09. Gomen ne, SUMMER [All Member Team KIII]
M10. Boku no Sakura [Solo/sendiri: Stella - Open Mic bung..syahdu pastinya] - Pas tgl 28 dia mau re-sign & resmi tdk beraktivitas di JKT48 lagi,, pas lagu sedih lagi :(((

-- (Pemutaran Video 1st Debut "Akicha & Haruka" @ JKT48 Theater) --

M11. Nagai Hikari [All Member Team J, 1 nyelip member Trainee JKT48 yaitu Rachel - Opening solo by: Akicha]
M12. Squall no Aida ni [All Member Team J, 1 nyelip member Trainee JKT48 yaitu Rachel]
M13. Kuroi Tenshi [Jeje, Gaby & Sonia(Center)]
M14. Tsundere [Naomi, Dhike & Della
M15. Manatsu no Christmas Rose [Diasta, Ghaida, Frieska, & Sendy] - Back Dancer: [Via, Nobi, Shafa, Sisil, Vanka, Dena]

MC02. Tema -nya: "Cerita tentang senshuuraku setlist RKJ tgl 28 desember 2013 nanti" - Member: [Sendy, Ghaida, Diasta, & Frieska]

- Ghaida: Dulu pajadora tomboy2 gitu, beda jauh dari RKJ sekarang ini lebih feminim
- Frieska: RKJ itu feminim buat aku
- Sendy: RKJ itu harus feminim, luwes & kalem

M16. Run! Run! Run! [All Member Team KIII]
M17. De Javu [All Member Team KIII - Center by Octi]
M18. RIVER [All Member Senbatsu 1th Single RIVER] - Full version, No Cut


M19. Mirai no Kajitsu [All Member Team KIII]
M20. Boku no Taiyou [All Member Team KIII]
M21. Ano Koro no Sneakers [All Member Team J]

-- (Pemutaran Video dimana JKT48 Team KIII terbentuk) --

M22. Laydown ! [All Member Team KIII]

MC03. [Naomi, Tata, Natalia, Nadilla, Ikha & Acha]

M23. Idol Nante Yobanaide [Nabilah, Yupi, Cigul, & Sinka] - Back Dancer: [Yona, Hanna, Della, Rachel, Lidya, & Noella]
M24. Himawari [Melody, Veranda, Viny, & Ayen]
M25. Higurashi no Koi [Stella(white costume) & Haruka(black costume)] - Open Mic ^_^
M26. 1! 2! 3! 4! Yoroshiku [All Member Team KIII]
M27. Baby! Baby! Baby! Passionate Prayer Version [All Member Team KIII]

MC04. Nunjukin Ekspresi Imut masing2 ^_^ Member-nya [Ayana, Veranda, Haruka, Cigul, Melody, Nabilah, Ghaida & Shania]

M28. BINGO [All Member Team J & KIII] - Seifuku BINGO


M29. JKT48 - Jakarta 48 [All Member J, KIII & Trainee] - Seifuku BINGO

Break & Lanjut ENCORE...

Ankoru ! Ankoru ! Ankoru !

-- Kemudian setelah teraik ENCORE dari Para Fans JKT48, kembali lah JKT48 lagi ke atas panggung yang megah ini ^__^

M30. / EN01. New Ship Versi Indonesia (Lagu Baru ^_^) [All Team: J, KIII & Trainee] - Seifuku Baru ^_^ nama-nya #next kalo udah tau akan di infoin segera di @Detective_JKT48

Break,, Ada [PENGUMUMAN] JKT48 Captain - Kapten di seluruh Generasi JKT48 adalah "Melody JKT48"

M31. / EN02. Manatsu no Sounds Good Versi Indonesia [All Team: J, KIII & Trainee]
M32. / EN03. Kimi to Boku no Kankei [Melody & Nabilah]
M33. / EN04. Hikoukigumo [All Team: J, KIII & Trainee]
M34. / EN05. Fortune Cookie Yang Mencinta Versi Indonesia [All Team: J, KIII & Trainee]

ada perayaan Ulang Tahun sonia JKT48 team J & perayaan ultah 2nd Anniversary JKT48 pastiya ^_^ ,, dan setelah merayakan di iringi dengan doa juga pastinya ,, [wajib].


Total Lagu yang di bawakan pada Show ke-2 ini adalah sebanyak 34 Lagu

Tadi Show 1 Total (32 Lagu) + Show 2 (34)  Lagu= 66 Lagu Hari ini yang JKT48 bawain dalam 1 Hari di Plennary Hall JCC tgl 21 Desember 2013 ^_^ #Owner

KONSER Show 2 ini menghabiskan  DURASI selama 3 Jam tepat., dari, MULAI JAM 19:30 s/d 22:30 WIB

maaf bila masih ada kekurangan yah.. ^_^

Sekian,,, REVIEW dari Saya ^_^ Saya selaku #Owner mengucapkan terima kasih.

#TeamDocumenterJKT48 - @Detective_JKT48 [Owner],,

2 komentar: